Instagram dalam PJJ
oleh: Prihatin Suryaningtyas Pembelajaran Jarak Jauh memiliki dua pendekatan yaitu secara daring dan luring dengan tujuan memastikan pemenuhan hak peserta didik untuk mendapatkan pelayanan pendidikan selama darurat Covid-19. Salah satu pendekatan daring dapat dilakukan menggunakan aplikasi instagram. Aplikasi ini dapat digunakan untuk melengkapi pembelajaran yang telah dilaksanakan peserta didik melalui googleclassroom dan youtube. Instagram merupakan…