Manusia Harus Berusaha
Oleh : Ngamilah Ibnul Qayyim Rahimahullaah, ia berkata :“Fokuskanlah pikiranmu untuk memikirkan apapun yang diperintahkan Allah kepadamu. Jangan menyibukkannya dengan rezeki yang sudah dijamin untukmu. Karena rezeki dan ajal dua hal yang sudah dijamin, selama masih ada sisa ajal, rezeki pasti datang”. Al Fawaid, hal.94, menambahkan bahwa karena manusia, makhluk yang selalu berusaha, maka tidak…
